Air Shower

Written By Unknown on Wednesday 1 February 2017 | 20:00

Air Shower digunakan untuk aplikasi-aplikasi di mikro-elektronik, semikonduktor, farmasi, spraypainting, laboratorium penelitian hewan  dan produksi makanan. Air Shower sekerang  dilengkapi dengan kontrol mikroprosesor bidang-programmable.

Aplikasi Cleanroom: Sumber masalah dari kontaminasi partikel pada Cleanroom adalah pencegahan kontaminasi partikel yang pada umun di bawa oleh operator atau pekerja saat akan masuk ke area produksi. Air Shower dipasang antara area produksi memasuki area Cleanroom.  


Air Shower adalah Protokol operasi Cleanroom dengan melayani sebagai pengingat dan pencegahan untuk semua personel bahwa mereka memasuki lingkungan yang terkendali. Oleh karena itu personel memberikan  kebiasaan dan  gowning dengan benar sebelum memasuki air shower.
Kelebihan dan Keuntuangan

  • Disposable prefilter
  • SS air nozzles
  • Energy Efficient
  • Microprocessor controller
  • High velocity shower jets
  • Emergency stop buttons
Fitur
  • Dimensi Air Shower biasa mengikuti ruang atau kustom.
  • Material Stainless 201 Thickness 1,2mm Tahan karat.
  • System yang digunakan Automatic Interlock Electric menyakinkan sistem keamanan.
  • Filter : Menggunakan Hepa 99,99 % dengan efesinsi  0.3 micron particles dan Pre Filter 85% agar Hepa lebih tahan lama.
  • Kecepatatan Jet Nozle 22m/s untuk menghilangkan partikel.
  • Control Panel dengan PLC programe sehingga program bisa sesuai keinginan.
  • Power Supply menggunakan 220volt/ 1phase / 50hz standar listrik yang digunakan di Indonesia.









0 comments :

Post a Comment


Contact

CV. FARRAS JAYA TEKNIK
Jln. H. Moong, No.38, Kelurahan Baru,
Kecamatan Pasar Rebo, Cijantung, Jakarta Timur 13780
Call : 081289999039 / 087889990909
WhatsApp : 081289999039
Email : farrasjayateknik@gmail.com

Powered by Blogger.